Satu tahun terlewati begitu cepat, Antonio anakku yang bungsu, tahun lalu belum bisa berjalan, kali ini sudah memulai langkah-langkah kecilnya. Natal dan Tahun barupun sudah didepan mat, rasanya aku rindu kampung halaman. Terakhir kami pulang ke kampung empat tahun lalu. Anakkupun masih satu, jadi tidak terlalu repot untuk kami pulang kampung. Tapi sekarang ada antonio, aku harus sedikit memeras otak agar perjalanan kami nanti nyaman dan lancar.
Kami berencana pulang kampung tahun ini menggunakan mobil keluarga ideal terbaik yang bisa kami miliki saat ini. Ya….sekalipun orang lain belum pernah memuji bahwa mobil keluarga kamilah, mobil keluarga ideal terbaik Indonesia. Tapi aku bangga dengan mobil keluarga yang ada saat ini, walau kami membelinya secara kredit dan dari tangan kedua. Memang usia mobil kami sedikit agak tua, tapi nyamannya luar biasa, dan yang terpentingmesinyatidak pernah rewel. Banyak yang mencibir keadaan si TOYOTA Kijangku, terkadang hatiku teriris ketika mereka mengejek TOYOTA Kijangku. Tetapi aku berusaha untuk memakluminya, aku sadar mereka rta-rata memiliki TOYOTA Kijangkeluaran terbaru sebagai mobil keluarga ideal terbaiknya.
Aku merasa sangat bersyukur meski mobil kelurga ideal terbaik kami hanyalah TOYOTA kijang tua, tapi TOYOTA Kijangku tidak pernah menyusahkan kami, atau memaksa kami kami untuk merawat dia dia salon mobil mahal seperti mobil-mobil yang lainnya. TOYOTA Kijangku begitu memahami kami.
Hari itu tanggal 8 Oktober 2010, masih tersisa satu setengah bulan lagi bagiku dan keluarga untuk melakukan persiapan pulang kampung. Mobil keluarga sudah ada, tetapi bagaimana caranya agar si TOYOTA Kijang mobil keluarga ideal terbaik kami menjadi mobil tumpangan yang nyaman saat kami melakukan perjalanan nanti ?, lebih-lebih bagi si bungsu, dia cepat bosan dan tidak betah berlama-lama di satu tempat yang sama. Sedangkan perjalanan kami untuk pulang kampung di tempuh selama empat hari. Perlu diketahui kami merantau di Balidan kampung halaman kami ada da Flores Timur. Tidak perlu ada pertanyaan kenapa tidak mengambil jalan praktis, seperti naik pesawat supaya lebih cepat atau kapal laut. Dua pilihan yang bagus tapi tidak untuk saat ini, naik pesawat? tidak ada cerita apapun yang bisa diceritakan di kampung. Naik kapal laut ? akan terkurung di dalam kapal selama perjalanan. Nah….kalau perjalanan darat dengan menggunakan TOYOTA Kijang mobil keluarga ideal terbaik Indonesia versi kami, pasti banyak hal yang dapat kami ceritakan saat kami sampai dikampung nanti. Suka duka dengan mobil keluarga ideal terbaik Indonesia tidak akan ada jika naik pesawat ataupun kapal laut. Jadi….cukup beralasan kenapa kami lebih memilih menaiki TOYOTA Kijang tua saat pulang kampung nanti. Karena kami percaya bahwa TOYOTA Kijang adalah mobil kelurga ideal terbaik Indonesia.
Otak kami di peras sampai benar-benar kering. Akhirnya kami memutuskan melepas jok belakang dan jok tengah mobil TOYOTA Kijang kami, sehingga kami mendapat ruang yang luas. Dengan sentuhan sedikit sana-sini dan tambahan ini itu, sim salabim… jadilah TOYOTA Kijang tua mobil keluarga ideal terbaik Indonesia versi kami.
Aku sudah rindu sekali dengan mobil TOYOTA Kijangku, sudah tiga minggu aku tidak melihat sosok yang aku bangga-banggakan sebagai mobil keluarga ideal terbaik Indonesia it di garasinya. Aku juga rindu dengan kenyamanan yang diberikan TOYOTA Kijang saat aku mengendarainya. Akhirnya….., aku lega TOYOTA Kijangku si mobil keluarga ideal terbaik Indonesia pulang juga. Tampang tua tapi….dalaman muda. Tak sia-sia kami memeras otak juga keringat dan yang pasti memeras tabungan untuk memiliki mobil keluarga ideal terbaik Indonesia versi kami ini. Tidak hanya nyaman untuk kami dan anak-anak pastinya nyaman juga untuk keluarga besar kami. Kalau boleh sedikit sombong tentang TOYOTA Kijang kami biar tua tapi rasanya luar biasa.
Hm…..sakit hatiku saat mereka mengejek TOYOTA Kijang mobil keluarga ideal terbaik kami, kini hilang. TOYOTA Kijang membuatku bangga, bangga sampai ke awang-awang.tidak perduli mereka mempunyai mobil keluaran terbaru atau modifikasi seperti apapun, tapi kepuasan mobil TOYOTA Kijang si mobil keluarga ideal terbaik Indonesia sudah tidak dapat digantikan. It’s time to show….., sebagai percobaan pertama setelah di make up, kali ini kami pergi ke pantai. Kebetulan hari ini hari minggu jadi keempat keponakanku bisa ikut. Wow….rame, jika biasanya perjalanan sangat membosankan, tidak untuk kali ini. Putra bungsuku Antonio yang biasanya rewel dan cepat bosan kali ini dia begitu menikmati perjalanannya, dia terlihat asik bermain dengan sepupu-sepupunya, tanpa ada rasa khawatir dihatiku dia aka terjatuh dari kursi atau sebagainya. Aku dan suamikupun tak kalah sik menikamati acara televisi yang kami gemari, serasa di mobil bintang lima he…he…he…
Sudah tiba di pantai…. perlengkapan renang, bekal semuanya keluar dari tempatnya, perjalanan yang menyenagkan walau membawa anak-anak kecil, meski penumpang banyak, meski barang bawaan banyak, mobil TOYOTA Kijangku tetap longgar. Mau tiduran? bikin susu, dengarkan musik, nonton TV, main game, bisa…… Itu semua tidak ada artinya bagi mobil keluarga ideal terbaik Indonesia. Tampang boleh 80-an tapi daleman 2000-an he…he…he…. Test drive kali ini berhasil tinggal menunggu detik-detik pembuktian bahwa mobil keluarka kami layak dan pantas disebut mobil keluarga ideal terbaik Indonesia. Siapa yang ingin menantang TOYOTA Kijang kami? Siapa lagi yang mau mencibir mobil keluarga ideal terbaik kami ? Eit…. Mohon tunggu dan sabar serta siap-siap sakit hati, TOYOTA Kijang mobil keluarga kami adalah mobil keluarga ideal terbaik Indonesia di jaman ini, telah siap diadu perjalanan darat untuk pulang kampung nanti Bali-Flores. Siapa mau mencibir…..? rasakan baru katakan dan akui bahwa TOYOTA Kijang adalah mobil keluarga ideal terbaik Indonesia.
No comments:
Post a Comment